Jakarta-Indonesia Climate Change Trust Fund (ICCTF) meluncurkan program ICCTF Media Fellowship untuk para jurnalis tanah air.
Beasiswa liputan ICCTF ini diberikan untuk meningkatkan partisipasi semua pihak dan kualitas liputan media dalam penanganan perubahan iklim, dengan tema "Bersama Jaga Suhu Bumi”.
"Kami mengundang rekan media...